MAHASISWA POLSA GELAR PEMILU

adminpolsa

Menjelang akhir tahun 2012, Badan Eksekutif POLSA menggelar hajad besar Pemilu Mahasiswa beberapa hari lalu. Tiga pasang calon Presiden Mahasiswa (Presma) POLSA memperebutkan kursi nomer satu di Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) POLSA. Pasangan Adi-Pramudya, Ayu-Alfa dan Riski-Bangun, mereka berasal dari prodi Teknik Informatika, Akuntansi dan Administrasi Bisnis. Bertempat di auditorium […]

MAHASISWA POLSA IKUTI KULIAH PERDANA

adminpolsa

Memasuki Tahun Akademik 2012/2013, Politeknik Sawunggalih Aji (POLSA) Kutoarjo menyelenggarakan Seminar dalam rangka Kuliah Perdana. Sebanyak 175 mahasiswa baru  hadir pada acara tersebut beberapa hari lalu di Auditorium kampus setempat. Mereka berasal dari Program D3 Teknik Informatika, Akuntansi dan Administrasi Bisnis. Dalam sambutannya, Direktur POLSA – Dr. H. Mulyadi, Drs., […]

MAHASISWA POLSA BHAKTI SOSIAL DI 10 MASJID

adminpolsa

Kamis (13/9/12) kemarin ada nuansa yang berbeda di sepuluh masjid yang berlokasi di Kecamatan Grabag, Ngombol dan Pituruh.  Sejumlah anak muda nampak sibuk dengan alat-alat kebersihan di masjid-masjid tersebut. Mereka ternyata adalah mahasiswa baru Politeknik Sawunggalih Aji (POLSA) Kutoarjo dari Program Diploma III Teknik Informatika, Akuntansi dan Administrasi Bisnis yang […]

PEGAWAI POLSA KINI PUNYA KOPERASI

adminpolsa

Bertempat di Ruang VIP Kampus Terpadu Politeknik Sawunggalih Aji (POLSA) Kutoarjo, Senin (09/07/12) lalu Koperasi Pegawai POLSA resmi didirikan. Koperasi yang diperuntukkan bagi para pegawai POLSA itu resmi bernama Koperasi Sawunggalih Aji Mandiri (SAM). Ketua dan anggota Pengurus Harian beserta Pengawas secara resmi dikukuhkan oleh Pembina Koperasi SAM yang sekaligus […]

Subscribe US Now